Postingan

Menampilkan postingan dengan label miliarder

Enam Kiat Jadi Kaya

Gambar
Enam Kiat Miliarder Top Yang Bisa Ditiru Mereka bisa berfoya-foya dengan uang yang mereka miliki. Namun, mereka memilih hemat. Selasa Carlos Slim (forbes) Miliarder memang identik dengan kepemilikan uang "segunung". Mereka bisa membelanjakan kekayaannya atau berfoya-foya sesuka hati. Bahkan, seolah-olah tak bakal habis meski sang miliarder sudah tutup usia. Simak saja misalnya, Carlos Slim Helu, konglomerat di bidang telekomunikasi. Menurut majalah Forbes, ia memiliki kekayaan US$60,6 miliar. Dengan asumsi tidak ada perubahan kekayaan, ia bisa menghabiskan US$1.150 per menit hingga 100 tahun ke depan sebelum ia kehabisan uang. Namun, Carlos memilih hidup berhemat. Dia, seperti beberapa contoh miliarder top dunia lainnya, juga tidak gemar berfoya-foya menghabiskan uangnya. Bahkan, beberapa sikap dan perilaku miliarder pun bisa dicontoh. Berikut beberapa contoh yang bisa ditiru: 1. Tetap tinggal di rumah sederhana Seoran